Aku membayangkan, mempunyai ruang sendiri. Tempat dimana orang bisa menikmati waktu dengan dirinya. Ruang dimana didalamnya ada spot tempat buku-buku dipajang, ada tempat untuk meracik kopi yang dihias oleh barisan canister, etalase seni dan beberapa kursi dan meja kayu.
Ruangannya temaram dihias oleh lampu vintage pijar kemerahan. Setiap mejanya disediakan lampu optional untuk membaca. Music slowly jazz mengalun mengisi sudut pendengaran setiap pengunjung yang datang. Sesekali ada tayangan film adaptasi dari buku best seller dunia.
Ruangannya temaram dihias oleh lampu vintage pijar kemerahan. Setiap mejanya disediakan lampu optional untuk membaca. Music slowly jazz mengalun mengisi sudut pendengaran setiap pengunjung yang datang. Sesekali ada tayangan film adaptasi dari buku best seller dunia.
Tempat itu ada disudut kota dengan ukuran tidak lebih dari 5x4 meter. Di fasadnya akan ditempatkan judul dengan font tipis emas bertuliskan OXYGEN THIEF.
Satu Ruang
Reviewed by Suheri
on
Wednesday, August 29, 2018
Rating:
No comments: